Manfaat Buah Kawista untuk Kesehatan

Manfaat Buah Kawista untuk Kesehatan ~ Buah Kawista merupakan salah satu kerabat dekat dengan buah melon dan termasuk ke dalam salah satu jenis jeruk-jerukan. Dalam bahasa latinnya atau ilmiahnya, buah ini bernama "Limonia acidissima". Tetapi buah ini juga memiliki sebutan lain di setiap masing-masing daerah, misalnya di Madura, orang menyebutnya Kbistah, di Jawa di sebut Kwisto, dan di Aceh dengan sebutan buah Batok.

Buah Kawista Dapat Mengobati Diare

Cara ini bisa dilakukan yaitu dengan mengonsumsi buah kawista saat masih mentah.

Buah Kawista Dapat Meningkatkan Energi

Hal ini dikarenakan kandungan glukosa yang terkandung pada buah kawista sangat banyak.

Buah Kawista Dapat Mengobati Batuk

Untuk keperluan ini, Anda tinggal mengonsumsi sirup kawista atau buahnya yang telah matang. Kandungan cola di dalam buah ini dapat sangat efektif untuk menyembuhkan batuk dengan cara alami dan sehat.

Buah Kawista Dapat Mengatasi Demam

Meski belum ada penelitian yang menunjukkan hal tersebut, kebiasan masyarakat Asia yang mengonsumsi kawista ketika terserang demam cukup menguatkan bahwa salah satu khasiat ini adalah menurunkan demam.

Buah Kawista Sebagai Antioksidan Alami

Buah Kawista sebagai antioksidan alami dan mampu menangkal radikal bebas pada tubuh.

Buah Kawista Dapat Mengobati Haid Yang Berlebihan

Masyarakat asia percaya bahwa buah kawista bisa mengatasi haid yang berlebihan. Meskipun harus dilakukan penelitian lebih lanjut tentang buah kawista ini. Tetapi faktanya banyak wanita yang mengalami haid berlebih bisa sembuh dengan mengkonsumsi buah kawista.
Kandungan Gizi Buah Kawista
Jumlah per-100 gram
Air 74 gram
Protein 8 gram
Lemak 1,5 gram
Karbohidrat 7,5 gram
Abu 5 gram
Referensi Saya : Berbagai Sumber
Kamu sedang membaca artikel tentang Manfaat Buah Kawista untuk Kesehatan Silahkan baca artikel Manfaat Buah Tentang Yang lainnya. Kamu boleh menyebar Luaskan atau MengCopy-Paste Artikel ini, Tapi jangan lupa untuk meletakkan Link Manfaat Buah Kawista untuk Kesehatan Sebagai sumbernya
Previous
Next Post »
Thanks for your comment